It seems we can’t find what you’re looking for. Perhaps searching can help.
Penulis: Danny Pomanto Upayakan Solusi Atasi Kemacetan Panjang Pettarani
Wali Kota Makassar Moh. Ramdhan Danny Pomanto menilai pembangunan elevated tol road di Jl. AP. Pettarani yang sementara tahap pengerjaan adalah hal yang penting. mengingat Ring Road begitu padatnya dilalui oleh volume kendaraan yang melintas di jalur tersebut.
Akibat pengerjaan proyek pembangunan yang memakan waktu sekitar 2 tahun tersebut, berdampak pada kemacetan berkepanjangan yang cukup parah.
Sebagai wali kota Makassar, Danny mengaku berkewajiban untuk segera menemukan solusi kemacetan yang banyak dikeluhkan warganya itu.
Hal tersebut diutarakan wali kota kapten808 di kediaman pribadinya, Jl. Amirullah, (18/1), saat Danny menerima Nusantara Infrastructure (NI) untuk membahas hal tersebut.